KONEKTOR
Konektor adalah peripheral yang kita pasang pada ujung kabel UTP.Tujuanya agar dapat kita pasang pada pord LAN card,agar dapat saling menghubung ke sesama jaringan internet,karena biasanya kalau kita mau memasang jaringan internet sangat membutuhkan konektor.Biasanya dalam jaringan komputer konektor yang di pakai adalah konektor RJ-45,dan di bawah ini adalah salah satu contoh gambar konektor RJ-45!!!!
konektor RJ-45
Untuk dapat memasang ujung-ujung kabel UTP dengan konektor RJ-45,maka di perlukan sebuah alat yang dinamakan PLUG CRIMPER{CRIMPING TOOL}
PLUG CRIMPER
Plug crimper adalah alat bantu untuk memasang ujung-ujung kabel UTP,alat ini sangat perlu sekali pada waktu kita mengcrimping kabel untuk menyalurkan jaringan internet.Alat ini bentuknya hampir sama dengan bentuk TANK,tetapi beda kegunaanya,dan fungsi plug crimper ini untuk menjepit ujung konektor,sampai ujung konektor berbunyi klik,dan di bawah ini gambar alat plug crimper!!!!!
plug crimper
SWITCH
Switch adalah salah satu alat bantu jaringan yang bertugas saling menyalurkan jaringan ke jaringan lain.Untuk jaringan yang lebih luas kayak internet,tetapi alat ini masih membutuh kan router untuk dapat meneruskan paket-paket data,kalau kita mau memasang jaringan internet kita harus menggunakan Switch,biar bisa saling menyalurkan jaringan internet,karena menawarkan kinerja trasfer dan akses data yang lebih baik,maka beberapa pemakai lebih senag menggunakan Switch,dan di bawah ini gambar SWITCH!!!!
SWITCH
Sumber : martin8389.wordpress.com
0 komentar:
Posting Komentar